RADAR JABAR - Jawa Barat merupakan Provinsi di Indonesia yang memiliki 27 daerah Kota dan Kabupaten.
Badan Pusat Statistik (BPS) pada tahun 2021, diantara 27 Kota dan Kabupaten itu ada tiga Kabupaten terluas yang jauh lebih luas dibanding dengan kota dan kabupaten lainnya di Jawa Barat yakni Kabupaten Sukabumi, Kabupaten Cianjur dan Kabupaten Garut.
Ketiga daerah tersebut berada di bagian tengah wilayah Provinsi Jawa Barat. Sakingn luasnya ketiga kabupaten tersebut menjadikan sebagian besar wilayahnya masih berupa hutan belantara.
Berikut 3 kabupaten terluas di Jawa Barat yang dirangkum radarjabar.com dari berbagai Sumber:
Baca Juga: 5 Daerah Ini Penghasil Rempah Terbanyak di Jawa Barat
Kabupaten Sukabumi menjadi satu di antara wilayah di Jawa Barat yang berbatasan dengan Samudera Hindia. Kabupaten Sukabumi terletak antara 6º57´-7º25´ lintang selatan dan 106º49´-107º bujur timur.
Luas wilayah Kabupaten Sukabumi ini berupa daratan seluas 4.145 km², dengan batas administratif sebagai berikut :
Baca Juga: Polri Hapus Data Kendaraan di Jawa Barat, Cek Milik Anda Melalui Link Berikut!
a. Sebelah Utara berbatasan dengan Kabupaten Bogor
b. Sebelah Timur berbatasan dengan Kabupaten Cianjur
c. Sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Lebak
d. Sebelah Selatan berbatasan dengan Samudera Hindia
Kabupaten Sukabumi terdiri dari 47 kecamatan, 381 desa dan 5 kelurahan yang secara keseluruhan Kabupaten Sukabumi mempunyai luas 4.145 km².
Artikel Terkait
6 Pantai di Jawa Barat yang Punya Pesona Indah dan Wajib Kamu Kunjungi
Bapenda Jawa Barat Luncurkan Layanan Samsat Kawin
Ekonomi Jawa Barat Triwulan IV 2022 Tumbuh 4,61 Persen
Pemilu 2024 di Jawa Barat, Literasi Politik Berbasis Digital